
USIANYA baru 50 tahun, tapi karena anak lelakinya kawin dengan janda beranak dua, otomatis Karjono disebut simbah. Tapi jadi simbah Karjono tak bisa jadi panutan. Liat cucu tirinya, Ida, 12, tampak cantik meski masih gadis ingusan, berulang kali dinodai. Begitu diadukan pada ayah kandungnya, Karjono kabur!
Perceraian suami istri selalu menimbulkan korban terhadap anak-anaknya. Tak hanya terlantar secara ekonomi, tapi juga kasih sayang....